Tiga Dosen FEMA masuk 750 Scientist Indonesia versi Webometric

[FEMA IPB] Prestasi yang membanggakan diraih oleh dosen Fakultas Ekologi Manusia (FEMA) IPB. Sebagaimana data yang dimuat oleh Webometric mengenai โ€œRanking of scientists in Indonesian Institutions according to their Google Scholar Citations public profilesโ€ terdapat tiga dosen FEMA masuk dalam 750 top scientist Indonesia per Mei 2015. Peringkatan tersebut didasarkan pada google scholar index. Ketiga dosen tersebut adalah:

  1. Prof Dr. Ir. Ahmad Sulaeman, MS yang berada di urutan 320 dengan H-Index 7
  2. Prof Dr. Ir. Ujang Sumarwan , MSc yang berada di urutan 563 dengan H-Index 5
  3. Prof Drh Rizal Damanik, M.RepSc yang berada di urutan 629 dengan H-Index 5

Untuk selengkapnya bisa dilihat di http://icl.googleusercontent.com/?lite_url=http://www.webometrics.info/en/node/96&lc=id-ID&s=1&ts=1433374760&sig=AKQ9UO_IPtiVfVXqmrwKRWh2CnduGDLbrA .

Selamat kepada ketiga dosen FEMA tersebut dan semoga bisa disusul oleh dosen-dosen lainnya.

Similar Posts