KULIAH UMUM “ Peningkatan Kapasitas SDM Pertanian dan Tantangan di Era New Normal”
Jurusan Agribisnis, Program Studi Penyuluhan Pertanian, Fakultas Pertanian, Universitas Lampung mengadakan Kuliah Umum tentang penigaatan kapasitas SDM pertanian dan tantangan di ear new normal. Kuliah umum akan dimoderatori oleh Prof. Dr. Ir. Irwan Sutri Banuwan, M.Si selaku Dekan Fakultas Pertaian Unila, dan akan diisi oleh Ir. Siti Amanah, M.Sc. selaku Wakil Dekan Bidang Akademik, Fakultas…