Ngabuburit di Kafe Kini #2
Salam Ecologist ! Hidup Mahasiswa ! KINI yang kita lihat dan rasakan masa pandemi COVID-19 membatasi kegiatan masyarakat di luar rumah, pemerintah merespon dan memberlakukan peraturan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang diharapkan dapat menanggulangi pandemi Covid-19 di Indonesia. Pandemi selain mengancam kesehatan juga mengancam pendidikan kita seperti sekolah dan perkuliahan yang di jalankan dari…