Pelatihan Presentasi ber-Bahasa Inggris untuk Dosen FEMA

Pelatihan Presentasi ber-Bahasa Inggris untuk Dosen FEMA

Dalam rangka mewujudkan salah satu visi Fakultas Ekologi Manusia (FEMA) IPB yang mendunia, FEMA menyelenggarakan pelatihan Bahasa Inggris bagi para dosen. Pelatihan ini diselenggarakan atas kerjasama antara FEMA IPB dengan ILP Cimanggu Bogor. Sekitar 20 dosen mengikuti pelatihan yang dijadwalkan rutin tiap minggu. Melalui pertemuan tatap muka sebanyak 24 pertemuan dengan native speaker, peserta dilatih…

Kunjungan Lembaga Mahasiswa SKPM FEMA IPB ke Komisi V DPR RI

Kunjungan Lembaga Mahasiswa SKPM FEMA IPB ke Komisi V DPR RI

Kamis (17/12), mahasiswa peserta mata kuliah Politik Sumber Daya Alam (PSDA), Departemen Sains Komunikasi dan Pengembangan Masyarakat (SKPM), mengadakan kunjungan lembaga ke Komisi V DPR RI. Total mahasiswa yang berangkat sebanyak 156 orang dengan 5 orang asisten dosen. Rombongan mahasiswa diterima di ruang rapat Komisi V DPR RI oleh Bapak Mohamad Nizar Zahroh, SH (dapil…

Green Plasma: Pusat Pelayanan dan Aktivitas Mahasiswa Berprinsip Ekologi

Green Plasma: Pusat Pelayanan dan Aktivitas Mahasiswa Berprinsip Ekologi

  Senin (7/12), Fakultas Ekologi Manusia (FEMA) IPB menyelenggarakan Launching Green Plasma yang dilaksanakan di Gedung Plasma FEMA IPB. Pengembangan Green Plasma merupakan bentuk komitmen FEMA dalam mewujudkan IPB Green Campus 2020. Pengembangan Green Plasma dilakukan dalam beberapa blok meliputi Demplot Blue Economy (reaktor biogas, budidaya lele, dan hidroponik), Arboretum Ketahanan Pangan, Rumah Kos Lebah…

FEMA IPB Gelar Pelatihan Kebersihan dan Penyajian Makanan

FEMA IPB Gelar Pelatihan Kebersihan dan Penyajian Makanan

Fakultas Ekologi Manusia (FEMA) IPB menyelenggarakan Pelatihan Kebersihan dan Penyajian Makanan di Hotel Savero Golden Flower, Sabtu (6/12). Pelatihan diikuti oleh sekitar 20 orang yang merupakan staf tenaga kebersihan di lingkungan FEMA dan pedagang di Kantin Plasma FEMA. Sebelumnya FEMA pernah menyelenggarakan kegiatan serupa, namun kali ini peserta dibekali dengan praktek setelah memperoleh materi dari…

Galamedianews.com | IPB Luncurkan “Green Plasma” Dukung Kinerja Penyuluh

Galamedianews.com | IPB Luncurkan “Green Plasma” Dukung Kinerja Penyuluh

Institut Pertanian Bogor (IPB), meluncurkan Green Plasma merupakan pusat pelayanan dan aktivitas mahasiswa serta penyuluh yang menerapkan prinsip kelestarian lingkungan untuk meningkatkan kemampuan dalam memberikan pendampingan kepada masyarakat. “Green Plasma ini dikembangkan oleh Fakultas Ekologi Manusia, dalam rangka mewujudkan Green kampus dengan menyediakan demplot menggunakan pendekatan blue economy dan zero waste managemen,” kata Dekan Fakultas…

Bagaimana Menangani Hepatitis A ?

Bagaimana Menangani Hepatitis A ?

Segera periksakan diri anda ke dokter, selain untuk memastikan penyakitnya, pemeriksaan dokter juga dibutuhkan untuk menilai apakah anda perlu dirawat dirumah sakit atau tidak. Tidak ada pengobatan spesifik untuk hepatitis A, PENCEGAHAN adalah pendekatan terbaik untuk melawan penyakit ini (WHO, 2015) Pengobatan yang diberikan adalah untuk mengurangi gejala, biasanya diberikan obat mual, dan  pemberian obat…

Sinarharapan.co | Politik Wisata Bahari

Sinarharapan.co | Politik Wisata Bahari

Poros maritim dunia yang digagas Presiden Joko Widodo (Jokowi) mestinya diartikan sebagai meningkatnya daya tarik global terhadap sumber daya kelautan Indonesia serta bertambahnya peran kelautan dalam ekonomi global. Daya tarik ada apabila kelautan kita memang atraktif. Selama ini, daya tarik global sebatas ke pemanfaatan alur laut, mengingat strategisnya posisi geografis Tanah Air. Ini pun kita…